Materi 3 DHCP

Sabtu, April 16, 2016 kamusuka 0 Comments

Praktikum DHCP (DYNAMIC HOST CONFIGURATION PROTOCOL)

Visit This Link : STT-PLN Journal STT-PLN


DHCP SERVER

1. Install paket dhcp dengan mengetikkan perintah "yum -y install dhcp".


2. Proses installasi paket dhcp hingga paket dhcp berhasil di install.


3. Setelah paket dhcp di install, lakukan konfigurasi pada file dhcpd untuk melakukan konfigurasi dhcp dengan mengetikkan perintah "vi /etc/dhcp/dhcpd.conf".


4. Lakukan konfigurasi seperti gambar dibawah ini, kemudian save file dan keluar dengan perintah ":wq". default-lease-time = waktu  default peminjaman ip address, interface eth0 = merupakan hardware untuk komunikasi jaringan, range = merupakan rentang ip addres yang tersedia.



5. Setelah file dhcpd dikonfigurasi, jalankan sevice dhcpd dengan mengetikkan perintah "service dhcpd start", jika sudah OK berarti dhcp server telah aktif dan dapat digunakan.


DHCP CLIENT

1. Untuk mengetahui ip address yang digunakan pada komputer ketikkan perintah "ifconfig".


2. Untuk mengkonfigurasi ip address secara dinamis / menggunakan dhcp menggunakan file ifcfg-eth0, ketikkan perintah "vi /etc/sysconfig/network-scripts/ifcfg-eth0".


3. Untuk menggunakan dhcp, ubah BOOTPROTO menjadi "dhcp" seperti gambar dibawah ini, kemudian save file dengan menggunakan perintah ":wq".


4. Langkah selanjutnya adalah melakukan restart terhadap service network dengan mengetikkan perintah "service network restart".


5. Untuk mengetahui berapa ip address yang diberikan menggunakan dhcp service ketikkan perintah "ifconfig".


Materi Lengkap : Downloads

0 komentar :